Rabu, 24 Maret 2010

Semarak Sebelum Sepi....



16 Maret 2010 lalu, umat hindu di Bali memperingati pergantian tahun baru Caka 1932 dengan damai dalam heningnya Nyepi tahun ini. Meskipun demikian, bukan berarti rangkaian Nyepi kali ini tak meriah. Yaps, yang bikin seru adalah saat malam Pengerupukan. Ogoh-ogoh dari seluruh penjuru Bali diarak ke pusat kota dan desa. ya,, rame banget... Konon katanya, ogoh-ogoh berfungsi untuk mengusir makhluk-makhluk (hahaha... maksudnya kekuatan-kekuatan) jahat. istilah Balinya di"somiya",, biar tidak mengganggu umat dalam menjalani Catur Bhrata Penyepian di keesokan harinya. Yupz,,, begitulah Bali dengan sejuta tradisinya. Ya, Nyepi salah satunya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar